Urutan Pemakaian Wardah Lightening Series

Urutan pemakaian Wardah Lightening Series - Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarokatuh, Hei… halo… semua, balik lagi bersama gua, siapa lagi kalo bukan Si IBe, Si Informan yang selalu memberikan info yang pastinya Bermanfaat…

Diartikel kali ini, gua akan memberikan informasi yang tentunya bermanfaat untuk kalian, yaitu informasi mengenai urutan pemakaian Wardah Lightening Series.

Udah gak sabar pengen tau informasinya???, yoks kita letsgo ke pembahasannya, urutan pemakaian Wardah Lightening Series, MARSIMAK…Mari Kita Simak…

Urutan Pemakaian Wardah Lightening Series
  • Urutan pemakaian Wardah Lightening Series pada pagi hari :
    1. Pertama, Cuci lah muka dengan menggunakan Wardah Lightening Micellar Gentle Wash atau Wardah Lightening Whip Facial Foam.
    2. Lalu, gunakan lah Wardah Lightening Face Toner (pilihan).
    3. Setelah itu, oleskan lah Wardah Lightening Serum Ampoule.
    4. Kemudian, oleskan lah Wardah Lightening Day Cream Advanced Niacinamide atau Wardah Lightening Day Gel.
    5. Selanjutnya, oleskan lah sunscreen SPF 50 atau SPF 30.
    6. Setelah itu, gunakan lah make up (pilihan).
    7. Lalu, gunakan lah Wardah Lightening Face Mist (pilihan).
  • Urutan pemakaian Wardah Lightening Series pada malam hari :
    1. Pertama, bersihkan lah Make up dengan menggunakan Wardah Lightening Oil-Infused Micellar Water atau Wardah Lightening Cleansing Milk (pilihan).
    2. Lalu, cuci lah muka dengan menggunakan Wardah Lightening Micellar Gentle Wash atau Wardah Lightening Whip Facial Foam.
    3. Setelah itu, gunakan lah Wardah Lightening Face Toner (pilihan).
    4. Kemudian, oleskan lah Wardah Lightening Serum Ampoule.
    5. Lalu, oleskan lah Wardah Lightening Night Cream Advanced Niacinamide. Baca juga manfaat Hada Labo Tamagohada Mild Peeling Face Wash
Urutan Pemakaian Wardah Lightening Series perawatan mingguan
  • Urutan Pemakaian Wardah Lightening Series perawatan mingguan pada pagi hari :
    1. Pertama, cuci lah muka dengan menggunakan Wardah Lightening Micellar Gentle Wash atau Wardah Lightening Whip Facial Foam.
    2. Lalu, gunakan lah Wardah Lightening Gentle Exfoliator (pilihan).
    3. Setelah itu, gunakan lah Wardah Lightening Face Toner (pilihan).
    4. Kemudian, oleskan lah Wardah Lightening Serum Ampoule.
    5. Selanjutnya, oleskan lah Wardah Lightening Day Cream Advanced Niacinamide atau Wardah Lightening Day Gel.
    6. Setelah itu, oleskan lah sunscreen SPF 50 atau SPF 30.
    7. Kemudian, gunakan lah make up (pilihan).
    8. Lalu, gunakan lah Wardah Lightening Face Mist (pilihan).
  • Urutan Pemakaian Wardah Lightening Series perawatan mingguan pada malam hari :
    1. Pertama, bersihkan lah make up dengan menggunakan Wardah Lightening Oil-Infused Micellar Water atau Wardah Lightening Cleansing Milk (pilihan).
    2. Lalu, cuci lah muka dengan menggunakan Wardah Lightening Micellar Gentle Wash atau Wardah Lightening Whip Facial Foam.
    3. Setelah itu, gunakan lah Wardah Lightening Essence Sheet Mask atau Wardah Lightening Blue Clay Mask.
    4. Kemudian, gunakan lah Wardah Lightening Face Toner (pilihan).
    5. Selanjutnya, oleskan lah Wardah Lightening Serum Ampoule.
    6. Lalu, oleskan lah Wardah Lightening Night Cream Advanced Niacinamide.
Kemudian, dibawah ini udah gua rangkumin juga mengenai pembahasan rangkaian wardah lightening series secara singkat, padat, dan jelas.

Wardah Lightening Whip Facial Foam

Wardah Lightening Whip Facial Foam di formulasikan dengan Creamy Whip Technology yang bisa menghasilkan busa melimpah dan selembut whip. Selain super creamy, tekstur dari busanya juga terasa lebih halus, sehingga bisa efektif untuk membersihkan kotoran sampai ke bagian pori - pori terdalam.

Wardah Lightening Oil-Infused Micellar Water

Wardah Lightening Oil-Infused Micellar Water memiliki kandungan 4 Pure Botanical Oils yang terdiri dari Jojoba Oil, Avocado Oil, Macadamia Oil, dan Soybean Oil yang dapat membantu menutrisi kulit. Kandungan Advanced Niacinamide nya bisa bermanfaat untuk membantu kulit menjadi tampak lebih cerah, selain itu juga terdapat kandungan alantoin yang bisa berperan sebagai anti iritan dan sekaligus melembabkan kulit.

Wardah Lightening Micellar Gentle Wash

Wardah Lightening Micellar Gentle Wash merupakan inovasi baru pembersih wajah dengan Non Soap Formula, Wardah Lightening Micellar Gentle Wash ini bisa membersihkan wajah secara lembut sekaligus juga menjaga kelembaban kulit tanpa meninggalkan kesan yang kesat. Dengan Teknologi Micellar nya, Wardah Lightening Micellar Gentle Wash ini bisa mengangkat kotoran dan minyak yang ada pada wajah. Selain itu, Formula pH balance nya bisa bermanfaat untuk menjaga pH alami kulit. Dikombinasikan dengan Advanced Niacinamide, bisa membuat kulit menjadi tampak lebih cerah, lembut, dan kelembabanya terjaga.

Wardah Lightening Face Toner

Wardah Lightening Face Toner merupakan toner yang bisa membuat kulit menjadi tampak lebih lembut, bercahaya dan halus. Wardah Lightening Face Toner ini mengandung pH Balance Formula yang bisa bermanfaat untuk membantu mengembalikan keseimbangan pH alami kulit serta mempersiapkan kulit untuk penyerapan produk berikutnya.

Wardah Lightening Gentle Exfoliator

Wardah Lightening Gentle Exfoliator adalah exfoliator dengan Advanced Niacinamide yang bisa bermanfaat untuk membantu kulit menjadi tampak cerah alami. Scrub Gentle Microfoliant nya yang lembut bisa bermanfaat untuk mengangkat sebum dan juga sel kulit mati, sehingga dapat membuat kulit menjadi terasa lebih halus. Baca juga cara pakai Wardah Lightening Gentle Exfoliator lengkap dengan ingredients dan manfaatnya

Wardah Lightening Cleansing Milk

Wardah Lightening Cleansing Milk merupakan pembersih wajah dengan 2-in-1 Action Formula yang mampu membersihkan wajah dan juga mengangkat makeup secara lembut sekaligus melembabkan kulit. Wardah Lightening Cleansing Milk ini memiliki tekstur cream yang ringan, sehingga nyaman untuk digunakan sehari-hari. Dikombinasikan dengan Advanced Niacinamide yang bisa membantu kulit menjadi tampak lebih cerah.

Wardah Lightening Serum Ampoule

Wardah Lightening Serum Ampoule merupakan serum dengan tekstur cair yang ringan serta cepat meresap ke dalam lapisan kulit. Wardah Lightening Serum Ampoule ini memiliki kandungan 10X* Advanced Niacinamide lebih banyak pada setiap tetesnya yang bekerja dengan efektif dan optimal untuk menyamarkan bekas jerawat, mencerahkan, dan juga sekaligus melindungi kulit dari paparan blue light.

Wardah Lightening Day Gel

Wardah Lightening Day Gel merupakan pelembab pagi & siang hari berbentuk gel yang memiliki kandungan niacinamide di dalamnya. Wardah Lightening Day Gel ini cocok dan direkomdasikan untuk kulit kombinasi cenderung berminyak.

Wardah Lightening Night Cream Advanced Niacinamide

Wardah Lightening Night Cream Advanced Niacinamide adalah night cream dengan kombinasi Advanced Niacinamide dan Licorice Extract yang bisa bermanfaat untuk menutrisi, mencerahkan, menyamarkan noda hitam, serta mencegah efek negatif dari blue light.

Wardah Lightening Essence Sheet Mask

Wardah Lightening Essence Sheet Mask merupakan sheet mask dengan 100 % natural lyocell fiber yang memiliki kandungan essence dengan nutrisi ekstra. Selain itu, didalam Wardah Lightening Essence Sheet Mask ini juga terdapat kandungan Advanced Niacinamide & Licorice Extract yang bisa bermanfaat untuk melembabkan, mencerahkan, dan juga memberikan perlindungan kepada kulit dari paparan sinar blue light.

Wardah Lightening Face Mist

Wardah Lightening Face Mist merupakan Face mist dengan Advanced Niacinamide yang bisa bermanfaat untuk membantu mencerahkan dan sekaligus melindungi wajah kalian dari blue light. Diformulasikan khusus untuk membantu menjaga tampilan make up agar lebih tahan lama.

Wardah Lightening Blue Clay Mask

Wardah Lightening Blue Clay Mask merupakan masker dengan kandungan Kaolin Mineral Clay yang bisa bermanfaat untuk membantu menyerap minyak berlebih serta membuat kulit menjadi terasa lebih halus. Wardah Lightening Blue Clay Mask ini juga memiliki kandungan Advanced Niacinamide yang bisa bermanfaat untuk membantu kulit menjadi tampak lebih cerah dengan pemakaian teratur.

Wardah Lightening Day Cream Advanced Niacinamide

Wardah Lightening Day Cream Advanced Niacinamide merupakan krim wajah yang dapat membantu melembabkan dan mencerahkan kulit. Diformulasikan dengan SPF 30 PA+++ yang bisa bermanfaat untuk membantu melindungi kulit dari bahaya sinar matahari. Selain itu, Wardah Lightening Day Cream Advanced Niacinamide ini juga dilengkapi dengan Vitamin E, Allantoin, Seaweed Extract untuk oil control, Vit. B3-Licorice untuk pencerahan intensif, serta AHA yang bermanfaat untuk membantu regenerasi sel.

Baiklah IBe Lovers, itu dia tadi informasi mengenai urutan pemakaian Wardah Lightening Series. Nantikan informasi seru & juga bermanfaat lainnya di artikel yang akan datang…

Salam dari Sang Informan IBe...
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url